Lucid dream dan sleep paralysis
Lucid dream dan sleep paralysis. Anda pernah mengalami hal ini? Malam itu saya tengah tidur dan ketika itu keadaan benar benar. Ketika saat itu saya ingin bangun saya merasa bahwa saya tidak dapat bergerak, saya tidak dapat membuka mata saya tidak dapat berbicara, saya tidak dapat bangun dan padahal saya sudah sadar. Nah mungkin inilah yang dikatakan dengan sleep paralysis. Dan benar saja mencari informasinya di google bahwa hal tersebut dinamakan dengan sleep peralysis. Yaitu diamana keadaan seseorang yang seperti lumpuh dalam keadaan terjaga pada saat dia tidur. Dalam hal ini saya merasa ada yang aneh, kenapa. Karna seperti ada sosok atau sesuatu yang gaib, sesuatu yang mistis yang saya alami pada saat itu. Ketika itu saya merasa ada suara suara aneh yang terdengar ditelinga saya itu seperti suara suara gaib dan mistis. Seperti ada suara teriakan, suara bisikan dan suara suara abstrak yang tidak jelas terdengar oleh saya pada saat itu. Yang lebih membuat saya merasakan h...